Dimensy.id Mobile
Dimensy.id
Apollo Solar Panel

Jepang Terpapar Cacar Monyet, Kasus Pertama Libatkan Pelancong dari Eropa

 LAPORAN: <a href='https://rmol.id/about/sarah-meiliana-gunawan-1'>SARAH MEILIANA GUNAWAN</a>
LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN
  • Senin, 25 Juli 2022, 20:46 WIB
Jepang Terpapar Cacar Monyet, Kasus Pertama Libatkan Pelancong dari Eropa
Ilustrasi/Net
rmol news logo Jepang telah mendeteksi kasus pertama monkeypox atau cacar monyet. Kasus pertama ini melibatkan pelancong yang baru kembali dari Eropa.
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa

Gubernur Tokyo, Yuriko Koike mengatakan kasus pertama monkeypox tercatat pada Senin (25/7). Kasus ini melibatkan seorang pria berusia 30-an yang kembali dari Eropa.

Dimuat Reuters, saat ini ia berada di rumah sakit.

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) telah menyatakan monkeypox sebagai keadaan darurat sehatan global pada Sabtu (23/7).

Sejak awal tahun, wabah ini sudah menjangkiti 16 ribu kasus monkeypox di lebih dari 75 negara. Sebanyak lima kematian tercatat di Afrika.

Virus menyebar melalui kontak dekat dan cenderung menyebabkan gejala seperti flu dan lesi kulit berisi nanah. rmol news logo article

Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

ARTIKEL LAINNYA